Rabu, 29 Mei 2019

7 Destinasi Di Palu yang Wajib Anda Kunjungi

7 Destinasi Di Palu yang Wajib Anda Kunjungi

Rajabandarq - Palu merupakan sebuah kota di timur indonesia yang tepatnya berada di provinsi sulawesi tengah. Kota palu ini mempunyai luas wilayah sekitar 61.841,29 Km persegi. Dengan luas wilayah tersebut, kota ini mempunyai penduduk sekitar 2,8 jutaan jiwa.


Sulawesi tengah juga mempunyai daratan yang paling luas dibanding dengan provinsi lain di pulau sulawesi. Banyak sekali objek wisata di palu yang bisa anda kunjungi dengan biaya yang ralitif murah.

Provinsi ini juga dilewati garis katulistiwa yang membuta tempat ini semakin dikenal oleh kalangan lokal hingga ke mancanegara. Penasaran dengan indahnya wisata di kota katulistiwa ini? Oke simak langsung ulasan kami berikut ini:

Berikut Wisata Palu Sulawesi Tengah yang bisa dijadikan sebagai rekomendasi tempat liburann yang sangat menarik:

1. Wisata Pusentasi yang Epik

Objek wisata di sulawesi tengah pertama yang kami rekomendsaikan adalah pusentasi yang terletak di desa Towale. Lokasinya berjarak sekitar 12 km dari pusat kota palu.


Wisata ini merupakan pusar air laut yang membentuk goa hingga dapat terlihat hingga ke permukaan tanah. Dari sini anda bisa melihat pusaran air laut yang jernih nan indah.

2. Pantai Talise yang Populer

Talis merupakan nama sebuah pantai populer di kota palu dengan pemandangan yang sangat indah. Lokasinya yang berada di pusat kota membuat pantai ini selalu menjadi alternatif wisata murah.


Wisata pantai di palu ini juga bisa menjadi tempat liburan yang menarik bersama keluarga anda.

3. Gunung Gawalise

Seperti halnya Wonosobo yang mempunyai banyak gunung, palu juga mmepunyai wisata gunung yang elok. Namanya gunung gawalise yang mempunyai ketinggian 2.023 Mdpl.


Dengan menaiki gunung ini anda akan mendapatkan view kota palu dan juga hamparan laut yang luas.

4. Wisata Taman Nasional Lore Lindu

Di sulawesi ini memang masih banyak taman nasional yang mempunyai kekayaan alam yang luar biasa. Salah satunya adalah taman nasional lore lindu yang bisa anda jelajahi.


Ditempat ini banyak terdapat habitat burung maleo dan juga batu megalit yang bisa anda nikmati.

5. Air Terjun Saluopa

Seperti halnya di temanggung yang banyak menyimpan wisata air terjun tersembunyi, sulawesi tengah juga tak mau kalah. Yaitu air terjun Seluopa yang mempunyai pemadangan yang indah dan air yang sangat jernih. Agen BandarQ


Untuk mencapai tempat ini dibutuhkan perjalanan yang panjang dengan jalan kaki. Sehingga pertimbangan dulu untuk menuju ke air terjun saluopa ini.

6. Wisata Alam Danu Poso

Tahukah anda bahwa danau poso merupakan danau terluas ketiga yang ada di indonesia. Danau ini mempunyai luas 32 km x 16 km yang hampir mirip dengan teluk.


Lokasi danau posos ini berada di Kecamatan pamona utara, Palu, sulteng. Keunikan dari danau ini adalah adanya komplek bebatuan yang berada di tengah danau.

7. Wisata Kepulauan Togean

wisata sulawesi tengah selanjutnya adalah kepulauan togean yang mempunyai seribu keindahan alam yang eksotik.


Destinasi andalan dari pulau ini adalah wisata bawah lautnya sangat indah. Untuk menjangkau tempat ini ana bisa menggunakan kendaraan bermotor selama sekitar 4 jam yang dilanjutkan dengan perahu.

Kepulauan Togean ini berad di Kecamatan Tojo UnaUna, Palu, Sulawesi Tengah.

Demikian DAFTAR wisata di Sulawesi Tengah, bagi anda yang masih bingung liburan panjang lebaran mau kemana ? Ini mungkin bisa menjadi destinasi anda bersama keluarga ataupun pacar kalian. Terima kasih telah membaca artikel saya, semoga membantu anda memilih destinasi lainnya.


0 komentar:

Posting Komentar